Author : Nabila Putri, Tahun : 2019
Abstrak : Sarana pelayanan kesehatan bertanggung jawab untuk melindungi informasi kesehatan yang terdapat didalam rekam medis terhadap kemungkinanhilang, rusak, pemalsuan dan akses yang tidak sah. Secara keseluruhan,keamanan (security), privasi (privacy), kerahasian (confidentiality) dankeselamatan (safety) adalah perangkat yang membentengi informasi dalamrekam medis. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui tinjauan pelepasan informasi rekam medis di Rumah Sakit Khusus Paru Tahun 2019. Jenis penelitian berupa deskriptif yaitu metode penelitian yang dilakukan dengan tujuan untuk membuat gambaran tentang suatu keadaan secara objektif. Populasi penelitian ini adalah pelepasan informasi rekam medis dalam menjamin aspek hukum kepada pihak ketiga, sampel penelitian 10 penggunaan informasi untuk peneelitian. Teknik pengambilan sampel yaitu dengan cara teknik nonprobability. Dari hasil penelitian diketahui bahwa Data permintaan penggunaan informasi untuk peneelitian pada bulan mei tahun 2019 di Rumah sakit Khusus Paru berjumlah 10 permintaan dengan persentase (100%).
Link URL : #Bahasa : Indonesia
Kata Kunci : Karya Tulis Ilmiah, D3 Rekam Medis, UIM
File | Deskripsi | Format | |
---|---|---|---|
COVER.pdf | Cover | ||
ABSTRAK.pdf | Abstrak | ||
BAB I.pdf | Bab I | ||
BAB II.pdf | Bab II | ||
BAB III.pdf | Bab III | ||
BAB IV.pdf | Bab IV | ||
BAB V.pdf | Bab V | ||
APPENDIX.pdf | Appendix |